Solusi Pengawasan Jalan Raya​

Dengan berkembangnya jalan tol di Indonesia yang sangat cepat dalam dekade terakhir ini, maka dibutuhkan juga perkembangan teknologi yang bisa membantu meningkatkan kenyamanan dan keamanan dari pengguna tol.

Kebutuhan Para Pengguna Jalan Tol :

Pengemudi

  • Informasi rute jalan dengan waktu tempuh terbaik
  • Informasi kondisi jalan ke tempat tujuan

Pengelola

  • Data kondisi jalan secara real time maupun secara periodik
  • Notifikasi saat terjadi kecelakaan pada tol

Polisi

  • Nomor plat mobil yang melakukan pelanggaran peraturan
  • Sistem pencarian plat mobil dalam tol

Untuk memenuhi kebutuhan dari 3 jenis pengguna tersebut, minimal ada 3 hal yang dibutuhkan

- Automatic Incident Detection

- Traffic Analysis

- LPR & Speed Tracker

Automatic Incident Detection by Citilog

Deteksi Insiden Otomatis
Citilog https://www.citilog.com/ Norwegia Oslo +47 22 40 30 00 [email protected] Organization PT Printcom Solusi https://www.printcom.co.id/ Indonesia Jl. Mesjid I No.4A, Bend. Hilir, Kecamatan Tanah Abang, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, 10210 Jakarta Pusat DKI Jakarta (021) 5711808 [email protected] +6285171035568 Citilog Citysight CLS-100 Citilog Trafficsight TRS-100 Citilog Publicsight PUB-100 Citilog Traffic sensor TS-100 Citilog Crowd sensor CS-100 Citilog Environmental sensor ES-100 Citilog Data Manager DM-100 Citilog Analytics Suite AS-100 Badan Angkutan Pemerintah Daerah Perusahaan Budi Santoso 5 Produk Citilog sangat bagus, saya sangat puas dengan hasil yang saya dapatkan. Rini Setyawati 4 Produk Citilog sangat membantu saya dalam pekerjaan saya.

Jalan Tol sangat rawan dengan berbagai insiden termasuk kecelakaan lalu-lintas. Dengan smart camera dan software yang tepat, maka manajemen ternotifikasi apabila terjadi:

1. Stop Vehicle

2. Congestion

3. Wrong Way
4. Pedestrian

5. Debris

6. Smoke

Setiap insiden yang terjadi juga dapat di export dalam bentuk tabel / integrasi ke dashboard lain.

Traffic Analysis by ImageSensing

Analisa Lalu Lintas Menggunakan RTMS Echo

LPR & Speed Tracker by Vaxtor

Pemantau Kecepatan dengan Vaxtor

Menggunakan smart kamera dan program vaxtor untuk:

1.

Mendapatkan seluruh plat mobil, jenis, model, dan merek yang melewati area perekaman.

2.

Merekam plat mobil dan juga kecepatan pada saat yang bersamaan sebagai bukti.

3.

"Blacklist" nomor plat mobil sehingga mengirimkan notifikasi apabila mobil melewati kamera.

Setiap insiden yang terjadi juga dapat di export dalam bentuk tabel / integrasi ke dashboard lain.

Rekomendasi IP Camera Terbaik untuk 3 Hal Tersebut

Solusi Pengawasan Jalan Raya

Tingkatkan keselamatan jalan dan arus lalu lintas dengan solusi manajemen lalu lintas berbasis video dari Axis. Kami membantu Anda memvisualisasikan seluruh jaringan jalan Anda - memberikan wawasan Real-time , membantu Anda mendapatkan lebih banyak manfaat dari infrastruktur yang ada.
Dengan kamera dan sensor lalu lintas cerdas kami, Anda dapat merespons situasi dengan lebih baik saat terjadi, merencanakan pemeliharaan perbaikan jalan, dan mengoptimalkan mobilitas jangka panjang.

Silahkan Hubungi Kami Untuk Info Lebih Lanjut

Kami Memiliki Katalog Perangkat yang Lengkap serta Teknisi Handal untuk Proyek Anda. Tim kami dengan senang hati membantu Anda mencapai tujuan Anda, hubungi kami untuk informasi lebih lanjut.

Whatsapp: 0851-7103-5568